Saturday, May 21, 2011

Sufi Road : Sholawat Untuk Bermimpi Rasulullah SAW

Berikut adalah sholawat dalam ryadhoh untuk bertemu dengan Rasulullah yang disarikan oleh Syeikh Yusuf An Nabhani dalam Kitabnya Sa'adatu daroin dari riwayat Syeikh Abdul Qadir Al Jilani




10 comments:

netathea said...

Semoga saja bukan orang2 yang selalu mengkultuskan manusia, dan menempatrkan guru anda diatas tempatnya Rasulullah SAW serta tidak mendahului ajaran kecuali ajaran Allah SWT dan Rasulnya.

zezz said...

MasyaAllah.. tiadalah mungkin ada manusia yang mencapai makam Rasulullah.. khotamul anbiya dengan segala kesempurnaanNya.. kita hanya bisa belajar mengikuti guru2 dan terus sampai ke Rasulullah. tak akan pernah bisa mendahuluinya.. syukron

Anonymous said...

@Netathea : Blog SufiRoad ini bukan untuk kaum wahabi seperti anda yang tidak memuliakan Rosululloh SAW dan pewarisnya para Waliyulloh Kamil di setiap zaman. Blog ini berhaluan Ahlussunnah wal Jama'ah yang mengutamakan cinta kepada Rosul dan para Wali. Apa maksud anda dengan mengkultuskan manusia?????? Jangan merasa anda yang paling benar tauhid nya dan paling benar melaksanakan syariat.

Unknown said...

Netathea, kasihan anda, jgn anda belenngu diri anda dgn taklid buta !

Anonymous said...

SUBHANAALOH, tidak perlu kita perdebatkan kita pahami sendiri saja dulu , BERKAT RAOKHMATALLOH YANG MAHA KUASA, ALLOH TAALLA LEBIH TAHU AKAN UPAYA BAIK DAN BURUK KITA,

Anonymous said...

"aku bersaksi bahwa tiada tuhan selain Allah dan aku bersaksi bahwa Nabi Muhammad adalah utusan Allah" saya bukan orang banyak mengerti islam seperti anda2, sebenarnya saya juga malu coment di antara orang2 sholeh seperti anda2.. tapi saya terdorong ingin sekali mengucapkan kalimat di atas.. itu saja.. terima kasih..

Anonymous said...

Allahuma sholi ala muhammad...smoga kita mendapat syafa'at dari beliau..amiin..

Sang Jelata said...

salam,

mohon agar saya di ijazahkan untuk sholawat dan riyadhohnya...

zezz said...

Silahkan mengamalkan sholawat tersebut. sy tidak bisa memberikan ijazah tapi insyaAllah kita bisa melakukanya

Anonymous said...

Subhanallah ..... fastabiqul khoirot .... jamaah wahabi ..jamaah tabligh... jamaah NU ..jamaah Muhammadiyyah .... mari kita sama2 berfastabiqul khoirot dan berprasangka baik kepada orang yang bersyahadah dan melakukan sholat ....